Selama PPKM darurat ini, pemerintah mengimbau masyarakat untuk tak keluar rumah apabila tidak adkeperluan mendesak. Pusat perbelanjaan pun ditutup dan mulai diberlakukan aturan jam buka bagi sejumlah usaha. PPKM ini rupanya menimbulkan adanya panic buying yang dilakukan sejumlah orang.

Dan lagi - lagi ada sejumlah orang yang panik buying sama susu steril beruang ini. Bear Brand atau yang juga populer disebut susu Cap Beruang, mendadak trending di twitter.

Susu Bear Brand yang diproduksi Nestle ini, belakangan banyak dibeli khususnya oleh masyarakat yang terjangkit COVID-19. Susu murni dalam kemasan siap minum ini, diyakini meningkatkan daya tahan tubuh, termasuk untuk mencegah penularan COVID-19.

Dikutip dari laman www.nestle.co.id BEAR BRAND terbuat dari 100% susu murni berkualitas tinggi yang telah mengalami proses sterilisasi sehingga dapat langsung dikonsumsi. jadi 

Dokter spesialis gizi, dr. Diana F. Suganda, M.Kes, Sp.GK, menjelaskan sejumlah kandungan gizi yang umumnya terdapat pada susu. Tentu saja semua jenis susu, bukan hanya merek tertentu. Menurutnya, susu dikenal sebagai sumber kalsium, juga mengandung kalori, protein, vitamin, hingga mineral lainnya. 


Manfaat susu :
1. Meningkatkan kekuatan tulang
2. Menjaga kesehatan jantung
3. Meningkatkan massa otot
4. Menurunkan risiko kanker
5. Meningkatkan sistem imun tubuh
6. Menurunkan kadar gula dalam darah
7. Menjaga tekanan darah
8. Meningkatkan energi dan kebugaran tubuh
9. Mengoptimalkan fungsi otak
10. Manfaat susu sapi untuk mencegah depresi
11. Mencegah masalah pada gigi
12. Mempercepat penyembuhan luka
13. Manfaat susu sapi untuk menjaga berat badan
14. Memelihara kesehatan mata
15. Membuat kulit tampak segar

Ingat, pastikan kamu minum susu sapi dalam batas wajar, ya. Konsumsi susu sapi berlebihan justru tidak baik untuk kesehatan. Dan juga manfaat diatas ga hanya kamu peroleh di susu cap beruang saja, berlaku di semua susu sapi. Stay healthy dan stay waras teros ya :))



Untuk update terbaru tentang makanan
cek sosial media kami yaa :

. Nakam Terus .

Kerjasama dengan kami?
WA kami : 0858 5458 1175 /  EMAIL ke : emailtyean@gmail.com

-

source : lifestyle.bisnis.com / hellosehat.com / nesle.co.id / suara.com